Free INDONESIA Cursors at www.totallyfreecursors.com

Senin, Maret 21, 2011

Bishop"s Score


Nilai Bishop adalah suatu standarisasi objektif dalam memilih pasien yang lebih cocok untuk dilakukan induksi persalinan letak verteks.

Faktor yang dinilai :
· Pembukaan serviks
· Pendataran serviks
· Penurunan kepala (station)
· Konsistensi serviks
· Posisi serviks


Faktor
Nilai
0
1
2
3
Pembukaan serviks
0
1-2
3-4
≥ 5
Pendataran serviks (%)
0-30
40-50
60-70
≥ 80
Penurunan kepala diukur dari bidang HIII (cm)
-3
-2
-1, 0
+1, +2
Konsistensi serviks
Keras
Sedang
Lunak
-
Posisi serviks
Posterior
Medial
Anterior
-

Keterangan:
· Metode ini telah digunakan selama beberapa tahun dan telah terbukti memuaskan.
· Nilai Bishop ≥ 6 bisa berhasil induksi dan persalinan pervaginam.
· Seleksi pasien untuk induksi persalianan dengan letak verteks.
· Dipakai pada multiparitas dan kehamilan 36 minggu atau lebih.

0 comments:

Posting Komentar